Rehab Gedung Rumah Dinas Puskesmas Karang Raja Diduga Rawan Penyimpangan


PRABUMULIH, potretsumsel.com
Proyek rehab rumah dinas puskesmas karanga raja kecamatan Prabumulih Timur melalui dinas kesehatan kota Prabumulih, dana yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2016 senilai
Rp 298.213.000, pekerjaan proyek ini tendernya yang dimenangkan olh CV Dzaky Putra Pioni.
Pasalnya perehaban gedung rumah dinas puskesmas ini minim sekali pengawasan dari dinas yang terkait dan anggaran terlalu fantastis juga terkesan pemborosan anggaran.
Dari pantauan portal ini dilapangan, senin (15/08/2016) saat di tanya kepada kepala tukang  wadi mengatakan pekerjaan ini punya YN rumahnya di simpang Gunung Kelama.
Lebih lanjut Wadi menambahkan kita disini hanya bekerja pak, kalau soal kwalitas bangunan kita kurang tau,  kalau ada material kita kerjakan, kalau egax ada kita laporan langsung ke pihak kontraktor yaitu Bu YN. Ujarnya.

Diduga bangunan gedung rumah dinas puskesmas karang raja  tersebut rawan penyimpangan .
Sementara itu ketika awak media mencoba hubungi pihak kontraktor melalui via telepon ternyata nomor hp kontraktor tersebut tidak pernah aktif, akhir nya berita ini kita terbitkan.( Yetno /ps01)
Share on Google Plus

About Potret Sumsel

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 Comments:

Posting Komentar