Kayuagung, potretsumsel.com - Maraknya rumor terjadi
pungutan liar (Pungli) terhadap masyarakat yang ingin mengurus kartu keluarga (KK) dan
kartu tanda penduduk elektronik (E-KTP) seperti yang ditudingkan kepada
salah satu staff dikantor pemerintahan desa celikah kota kayuagung
beberapa waktu yang lalu,menuai berbagai kritikan bahkan sampai
dilontarkan oleh fraksi bintang keadilan dengan juru bicaranya
Jauhari,A.Ma dalam rapat paripurna penyampaian pandangan umum fraksi
atas rancangan kebijakan umum anggaran dan prioritas plafon anggaran
sementara (KUA PPAS) perubahan kabupaten Ogan Komering Ilir tahun 2016.
Menanggapi hal ini Bupati OKI Iskandar,SE melalui Wakil Bupati OKI
M.Rifai,SE dalam rapat paripurna VIII pembicaraan tingkat I (lanjutan)
dengan agenda tanggapan dan atau jawaban kepala daerah terhadap
pandangan umum fraksi yang digelar diruang rapat paripurna DPRD OKI,Rabu
(14/9/2016) menyampaikan,dalam rangka peningkatan pelayanan Akta
catatan sipil seperti KK,E-KTP dan akta kelahiran pemkab OKI berkomitmen (Aan)
This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
0 Comments:
Posting Komentar