Pemkab PALI Gelar, Road Race Bupati Cup 2018

PALI. potret sumsel- Dalam rangka memperingati 2 tahun Kepemimpinan Bupati penukal abab lematang ilir, Ir.H Heri Amalindo MM. dan Wakil bupati Ferdian Andreas Lacony S. Kom MM.
Di gelar ajang Kejuaraan Daerah (Kejurda) Seri 1 Ikatan Motor Indonesia (IMI) Sumatera Selatan (Sumsel), Road Race championship Bupati Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) Cup tahun 2018 yang akan dilaksanakan pada tanggal 10-11 Maret 2018 disirkuit gelora november komperta pendopo kecamatan talang ubi.

ketua pelaksana Kejurda Road race seri 1 IMI Bupati PALI cup, Junaidi Anwar, SE saat melakukan jumpa pers di kantin Melati komperta Pendopo, mengatakan secara tegas kepada masyarakat ataupun penonton, untuk tetap tertib dan mentaati peringatan dan batas penonton yang sudah ditentukan panitia. untuk mengantisipasi "supaya jangan sampai ada kejadian yang tidak diinginkan terjadi".ujarnya pada jumat malam (09/03/18)

"Dan untuk persiapan sudah mencapai 90 persen, serta sudah diuji oleh tim dari IMI Sumsel dan sudah dinyatakan siap. Selain itu, kita juga sudah menyiapkan 150 personil keaman dan 35 orang tenaga medis serta dokter, juga kita berkoordinasi dengan dinas Damkar untuk menghindari insiden yang tidak diinginkan,"tandasnya. 

Ditempat yang sama. Bupati PALI yang diwakili oleh kepala dinas (KADIN) Pemuda dan Olahraga (DISPORA) Drs.Darmawi, mengatakan "dirinya sangat mensuport kegiatan-kegiatan seperti ini, karena kita bisa lebih cepat dapat memperkenalkan kabupaten PALI".pangkasnya (MD/bjs)
Share on Google Plus

About Potret Sumsel

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 Comments:

Posting Komentar