Muara Enim, potretsumsel.id -- Menyikapi adanya isu dalam waktu dekat akan di lakukannya pelantikan pejabat Eselon ll di Pemkab Muaraenim sejumlah Tokoh Masyarakat dan Ketua Ormas Provinsi Sumsel angkat bicara. Kamis, (14/10/2021).
Salah satu Tokoh Masyarakat Muara Enim Bambang Hermanto SH mengatakan meminta agar Pj Bupati Muara Enim saat ini, bisa memilih kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang akan mengisi jabatan Eselon II dapat sesuai dengan bidang kemampuan serta berkompeten di bidangnya.
"Ya harus yang Good Government, layak dan memenuhi standarnya yang mengisi jabatan OPD," ungkapnya, saat di temui media ini.
Dijelaskannya, dalam memilih kepala OPD juga diharapkan jangan dari hal suka atau tidak suka, ada tekanan dan juga lain sebagainya. Tentu, kepala OPD yang menjabat nanti bisa yang memang berprestasi dan memiliki visi dan misi yang maju.
"Apalagi disaat seperti sekarang ini, lagi banyak masalah, apabila ditempatkan kepala OPD yang tidak ahli, tentu dikhawatirkan tambah parah," cetus Bambang.
Ia menambahkan, sebagai masyarakat ia sangat berharap Muara Enim bisa secepatnya kembali pulih dan arah pembangunan dapat lebih cepat lagi. Sesuai dengan harapan bersama sesuai dengan visi dan misi Kabupaten Muara Enim.
Selain itu, Salah satu tokoh masyarakat sekaligus mantan Sekda Muara Enim H Taufik Rahman SH menanggapi hal ini, berharap dalam proses lelang jabatan eselon II ini, tentu akan menghasilkan dan memunculkan ASN yang terbaik.
"Jadi proses lelang jabatan itu ada aturan dan juga peroman didalamnya. Barang tentu, ASN yang dipilih duduk dijabatan eselon II itu baik dari yang terbaik," harap Taufik.
Ia juga mengatakan sebagai masyarakat, jelas menginginkan kepala OPD yang memegang jabatan bisa berprestasi dan sesuai dengan skill kemampuan yang dimilikinya.
"Masyarakat itu berharap yang terbaik, itu suatu hal yang wajar kan," tandasnya.
Sementara itu, Suhaimi Dhaliq SH Ketua LSM SIGAP Provinsi Sumsel menanggapi adanya lelang jabatan Eselon ll di Pemkab Muaranim dirinya mengharapkan agar kepada Pj Bupati Muara Enim dalam menetapkan kepala OPD dalam seleksi tersebut tidak mengedepankan sukuisme tanpa ada tekanan maupun intervensi pihak lain dan mensegerakan untuk melantik kepala OPD Eselon ll di Kabupaten Muaraenim yang terpilih.
" Ya, memang untuk lelang jabatan eselon ll di Pemkab Muara Enim kali ini harus melalui persetujuan dari Kemendagri, tapi ya jelas harus jemput bola dong, agar tidak ada kekosongan kepala OPD berlarut-larut di Pemkab Muara Enim sehingga roda pemerintahan di kabupaten Muaraenim dapat berjalan efektif, " Tegasnya.
Dan kami berharap, tambahnya, siapa pun orang yang mengikuti lelang jabatan yang di nyatakan lolos terpilih, harus mampu menguasai memegang jabatan tersebut, serta kami meminta kepada Pj Bupati Muaraenim untuk segara cepat melantik kepala OPD tersebut jangan di tunda-tanda lagi, kalau di tunda-tunda lagi, jelas ada apa ini, " Bebernya ketua LSM Sigap Provinsi Sumsel tersebut.
Berdasarkan informasi yang di himpun adapun nama-nama calon yang mengikuti seleksi kepala OPD tersebut yakni
Inspektur Kabupaten Muara Enim.
1. Suhermansyah, S.T., M.Eng. NIP. 197208202005011004 Pangkat Pembina Tk. I (IV/b) Jabatan Inspektur Pembantu Wilayah IV Inspektorat Kabupaten Muara Enim.
2. Noferiandani, S.T., M.Eng. NIP. 197811191999031001 Pangkat Pembina (IV/a) Jabatan Pengawas Pemerintah Madya Inspektorat Kabupaten Muara Enim.
3. Drs. Rachmad Noviar NIP. 196911141991011001 Pangkat Pembina Tingkat I (IV/b) Jabatan Sekretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Muara Enim.
2. Kepala Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Muara Enim.
1. Husin Aswadi, S.E., M.M. NIP. 197006191996031002 Pangkat Pembina Tingkat I (IV/b) Jabatan Kepala Bagian Kerjasama Sekretariat Daerah Kabupaten Muara Enim.
2. Drs. Edi Susanto, MM NIP. 197409211993021001 Pangkat Pembina Tk. I (IV/b) Jabatan Sekretaris Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Muara Enim.
3. Feri Sonevel, S.E. NIP. 19681116198903001 Pangkat Pembina Tk. I (IV/b) Jabatan Kepala Bagian Perencanaan Keuangan Sekretariat Daerah Kabupaten Muara Enim.
3. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Muara Enim.
1. Wulandari Wijayanti, S.H, KN NIP.196908261995032001 Pangkat Pembina Tingkat I (IV/b) Jabatan Kepala Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Muara Enim.
2. Juli Jumatan Nuri, S.E. NIP. 197207212000031005 Pangkat Pembina Tingkat I (IV/b)
Jabatan Sekretaris Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Muara Enim.
3. M. Zulfachri Andri, SH.,MH NIP. 19731219200031002 Pangkat Pembina Tingkat I (IV/b) Jabatan Sekretaris Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Muara Enim.
4. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Muara Enim 1. Selamat Oku Asmana, SKM,. M. Kes NIP. 196909191992031005 Pangkat Pembina (IV/a) Jabatan Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Muara Enim.
2. Tumpuk Susmiyati, S.Kep.NS NIP. 196602041989032004 Pangkat Pembina (IV/a) Jabatan Kepala Bidang Pelayanan Keperawatan RSUD Dr. H.M. Rabain Muara Enim.
Direktur RSUD Dr. H Rabain Muara Enim.
1. dr. H, lbnu Umar, pangkat pembina Tk. t(tv/b) Jabatan dokter Ahli Madya RSUD dr. H.M. Rabain Muara Enim.
2. dr.. Yusril,..sp.S pangkat pembina Tk. I (tv/b) Jabatan Dokter Ahli Madya BSUD Or. H.M. Rabain Muara Enim.
3. dr. Alfurqon S.pM pangkar pembina Tk. I (tv/b) Jabatan Dokter Ahli Madya frSUD Cr. H.M. Rabain Muara Enim.(Erosan/Dang)
0 Comments:
Posting Komentar