Mushola Al-Huda, Butuh Uluran Tangan Dermawan

 


Lawang Wetan Muba, POTRETSUMSEL.ID - Pembagunan gudang mushola tersebut  dananya  yang bersumber dari sumbangan para donatur, namun pembangunan Gudang ini masih belum juga rampung dikarnakan kekurang dana.

Maka dari itu kami atas pengurus  Musola masih memerlukan uluran tangan dari donatur. Sampai saat ini gudang tersebut tinggal pemasang ata lagi. " Salah seorang pengurus musola.l.Al-Huda. ketika dibincangi awak pada Rabu (10/1/2024).


Terpisah, Ketua pembangunan Musola, Rudi hartono menjelaskan, Mushollah yang masih terbengkalai  ini, masih memerlukan bantuan dari berbagai pihak dan donatur.

"Mushola ini kami bangun dari tahun 2023 yang lalu, sampai saat ini belum juga selesai.



Dari proses pembangunan saat ini, dirinya sangat berharap ada uluran tangan dari para Dermawan yang membantu serta menyumbangkan sedikit hartanya, untuk melakukan pembangunan gudang musholla tersebut.

"Kami sangat berharap kepada semua Hamba Allah SWT, bersedia untuk menyisihkan sebagian hartanya, dalam membantu meneruskan pembangunan gudang mushola ini. Berapapun bantuan, atau dalam bentuk apa pun, semua itu sangat berarti bagi kami," harapnya.

Sementara itu Dodi Irawan S.Pd.i selaku warga simpang sari mengucap ribuan terimakasih kepada para donatur yang telah ikut berpartisipasi dalam pembangunan musholla Al- Huda yang saat ini telah mencapai 30 persen tahap pembangunan.


"Saya selaku masyarakat, mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada masyarakat yang sudah membantu proses pembangunan gudang tempat penyimpan sarana tempat penyimpanan sajadah dan barang kursi juga yang lainya, meskipun pembangunan dalam tahap pembangunan 30 persen. Semoga amal ibadah kita semua diterima oleh Allah Azawajalla ,"ucapnya 


"Ia sangat berharap, adanya Dermawan yang peduli dengan pembangunan tersebut, karena sangat membutuhkan dana yang cukup besar, demi penyelesaian pembangunan.


Firman Allah SWT Q.S. Al-Baqarah: 272)

Dan apa pun harta yang kamu infakkan, niscaya kamu akan diberi (pahala) secara penuh dan kamu tidka akan dizalimi (dirugikan)

Dalam H.R. Bukhari 

“Setiap hari, ketika para hamba memasuki pagi hari, ada dua malaikat turun. Salah satu malaikat berdoa, ‘Ya Allah berilah ganti kepada orang yang berinfak.’ Malaikat yang lain berdoa, ‘Ya Allah, berilah kemusnahan bagi orang yang tidak berinfak.

( Rudy Hartono)

Share on Google Plus

About Potret Sumsel

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 Comments:

Posting Komentar